Sabtu, 19 Maret 2011

Menggambar Diffuser terpisah dengan Stage Casing.


Setelah adik adik belajar menggambar Stage Casing,dengan sudu pengarah (Diffuser) jadi satu  pada pelajaran terdahulu, dan juga adik adik mencoba coba menggunakan Tool  Line, Center Piont Circle,Three point Arc. Dan juga mencoba Tool Part Peatures Revolve dan juga Extrudes. Dan tentu adik adik, juga ingin mencoba membuat gambar Diffuser seperti gambar Berikut:

difusser separately with stage casing


Kelihatannya rumit tapi sebenarnya cukup sederhana hanya menjalankan  Sketch utama, 1 Sketch untuk Revolve,dan 2 Sketch untuk, 2 kali Extrude langkah nya cukup mudah saja. Perhatikan urutan berikut  ini.

Langkah 1. 
Membuat Profile Penampang lingkaran seperti pada gambar diatas Penampang Lingkaran bagian atas  dan lingkaran bagian bawah sisi kiri Sumbu.

Sketch 1  Seperti Gambar dibawah ini.

circular cross-section profile



Lalu Click Return  dan  Click Revolve  pada Part Peature, lalu Click Frofile  Pada sket bagian atas dan bawah  lalu Click sumbu Putar kemudian  Click ok. Seperti berikut.

circular cross-section profile rotated on the axis of rotation


 Kemudian Lingkaran bagian atas dan bawah akan terbentuk .

Langkah 2.
untuk membuat  Gambar sudu bagian dalam  terlebih dahulu buat sketch satu sudu  kemudian dapat diperbanyak dengan jalan menggunakan Tool Circular patern pada 2D sketch Panel  sebenar nya dapat dilakukan setelah Profile satu sudu terbentuk melalui Extrude tapi akan lebih baik sebelum Extrude  agar bentuk semua Profile sudu akan terlihat,  menjadi seperti gambar dibawah.






Lalu di Extrude  ketik ukurannya dan perhatikan arah  Extrude nya jika sudah benar click ok.

Extrude way blade


Langkah 3.
Untuk membuat  Sudu Diffuser bagian Bawah  terlebih dahulu buat sketch satu sudu  kemudian dapat diperbanyak dengan jalan menggunakan Tool Circular patern pada 2D sketch Panel  sebenar nya dapat dilakukan setelah Profile satu sudu terbentuk melalui Extrude tapi akan lebih baik sebelum Extrude  agar bentuk semua Profile sudu akan terlihat,  menjadi seperti gambar dibawah.








Lalu di Extrude  ketik ukurannya dan perhatikan arah  Extrude nya jika sudah benar click ok.

Lalu tampilan Bilah bilah lengkungan  sudu pengarah pada bagian bawah Diffuser  akan terbentuk  seperti gambar dibawah.

 
Mudah kan adik adik,  ternyata cukup tiga langkah saja tidak seperti yang dibayangkan sebelumnya jika sudah mencoba akan akan terasa lebih mudah. Selamat mencoba semoga berhasil.


Artikel Lanjutan
Menggambar dengan dua Work Plane



Artikel sebelumnya.  Jika ada kesulitan atau ada yang perlu di Gambar  boleh menghubungi saya.

Artikel Tehnik.
Artikel Religi
Artikel Kesehatan
Artikel Budaya
Jalan Jalan dan lain lain
                  Game and Program Download Free







Tidak ada komentar:

Posting Komentar